Tuesday, April 11, 2017

Sinopsis Boruto: Naruto Next Generations (2017)

Sinopsis Boruto: Naruto Next Generations - Boruto adalah anak dari Uzumaki Naruto, hokage ketujuh yang dihormati sebagai pahlawan yang telah berjasa dalam menyelamatkan dunia. Cerita anime ini berfokus pada Boruto dan teman-temannya sebagai ninja generasi baru yang diharapkan dapat melampaui generasi sebelumnya.

(Sumber Otakotaku.com)

Sinopsis Boruto: Naruto Next Generations
Detail Anime Boruto: Naruto Next Generations
Sinopsis: BORUTO -NARUTO NEXT GENERATIONS-
Tipe: TV
Total Episode: Belum diketahui
Tayang: 5 April 2017 - ? (Anime Spring 2017)
Produser: Aniplex, Rakuonsha
Lisensi: Viz Media
Studio: Studio Pierrot
Source: Manga
Genre: Action, Adventure, Super Power, Martial Arts, Shounen
Durasi: 23 menit per episode

Trailer
Preview
CM

Artikel Terkait